MEREKA BERKATA TENTANG NEGERIKU

kata orang, negeriku dulu
tanah subur menyimpan takjub
membentuk panorama hayati
surga khayali para penyair maknawi
objek anugrah penari-penari kanvas
memunculkan romansa cinta
sepasang pipit tua memadu cinta
negeriku dulu, kata orang
lukisan elok nan mempesona
mengurai bangga anak-anak bangsa
tuk berkata “aku anak Indonesia”
saat mereka berkisah Indonesiaku dulu
namun realita telah berbeda kata, hari ini
negeriku tak lagi seindah dulu
tanah subur itu kini tengah bermuram durja
akibat pengkhianatan tangan-tangan dusta
merobek jala kehidupan dunia
akhirnya…..
redup mulai menghias
seram mulai merampas
gersang mulai memangkas
negeriku kini mengalirkan air mata
lalu,
ketika logikaku berbicara esok hari,
negeriku terbungkus misteri
Sambiroto, 13 Agustus 2008
Like this:
Like Loading...
Related
Published by
muhsinsakhi
lahir di sebuah perkampungan kecil di Boyolali tepatnya di desa Sambiroto, Sindon, Ngemplak, Boyolali. Mengenyam pendidikan tinggi di Universitas Muhammadiyah Surakarta jurusan FKIP Bahasa Inggris. Saat ini berprofesi sebagai pengajar di SD Al-Azhar Syifa Budi Solo. Tergabung dalam komunitas menulis FLP Solo Raya. Beberapa karyanya dimuat dalam buku antologi bersama seperti βKapur dan Papan: Kisah Menjadi Guruβ (2015), βDupa Mengepul Di Langitβ (2015), βKapur dan Papan: Mendidik dengan Hatiβ (2016), βEnsiklopedi Penulis Nusantaraβ (2016), βKetika Buku Berkisah Tentang Akuβ (2016), βBayang Terang Pendidikanβ (2018) dan βKaki Apiβ (2018) serta buku solo yang baru terbit tahun ini berjudul βCatatan Di Balik Ruangβ (2020)
View all posts by muhsinsakhi
Tetap semangat! Malam gelap tak kan selamanya, esok pagi khan muncul secercah cahaya.
Btw, sambiroto daerah mana ya? [OOT question]
LikeLike
Masih ada asa tersisa… π
Semoga esok akan menjadi lebih baik.
LikeLike
insya Allah Harapan Itu Masih Ada…
LikeLike
yah….apa mau di kata negeri ini sudah tak seindah dulu…..bahkan ada yg bilang negeri ini sudah di ambang kehancuran…tapi belum ada kata2 terlambat….mari kita sama2 selamatkan bangsa ini, selamatkan negeri ini…semoga Allah meridoi.amin
LikeLike
ya begitu banyak misteri di negeri ini…
alam
kehidupan
politik’masyarakat
peradaban
pornografi
media
…….?????……
LikeLike
Apapun yang terjadi pada bangsa ini, selama saya masih meminum air dari tanahnya, saya tetap akan berdoa yang terbaik dan sekalipun saya pernah meninggalkannnya toh saya kembali lagi ke sini …
Hidup bumi pertiwi .. *mengepal*
π
LikeLike
dan besok adalah misteri …..
LikeLike
aku cinta negeriku
aku ingin negeriku dicintai pula oleh mereka
mari jadikan negeri indah ini tetap indah
LikeLike
Hidup Indonesiaaaa…..
Merdeka atau Merdekaaaaa…..*semangat*
LikeLike
mari kita tetap berpikir positif akan nasib bangsa ini.. π
LikeLike
masih betah n bangga kok idup disini…
btw, pa kabarrrr??
LikeLike
kalem bro.. ^_^
saya yakin kita tetap sering bersyukur dg apa yg sudah kita dapat selama ini. seyakin saat saya merasa absurditas keadaan republik ini hanya bersifat sementara dan fluktuatif yg akan berubah pada keberkahan kebaikan. selama kita masih punya harapan tentunya. saya juga yakin semua yang direncanakan Tuhan dalam hidup kita selalu tepat dan indah pada waktunya.. ^_^
LikeLike
Hiduplah.. Indonesia.. Raya….
LikeLike
semoga bangsa kita menjadi bangsa yang besar
LikeLike
tapi kataku π sudah tidak seperti ituhh
LikeLike
Merdeka dan mereka….
LikeLike
Esa hilang dua berbilang π
(ga nyambung…)
LikeLike
Kasihan Anak Cucu Kita nantinya yach…
LikeLike
maaf… aku pendukung UU ANTI PORNOGRAFI…
dan berharap mudah2an segera disyahkan menjadi undang-undang. Karena hanya berharap terselamatkan generasi negeri ini….
ada yang sepakat…. segera ekspresikan dimanapun pendapatnya !!!!
maaf mas ahsinmuslim, … ini pada konteks cinta negeri juga.
jzkml…
LikeLike
maaf ikut nimbrung, saya pro UU Anti Pornografi
LikeLike
apapun yang terjadi, ini negeri kita
tanah air kita….
ndak mungkin to kita ngungsi ke negera tetangga – kecuali mau jadi TKI.
selamatkan negeri ini…
LikeLike
upin berkunjung kesini…
kok sepiii…
LikeLike
HABIS GELAP TERBITLAH TERANG
tugas kita sebagai pemuda bangsa ini unuk memajukan bangsa ini…
LikeLike
Orang bilang tanah kita tanah Surga… Tongkat kayu dan batu jadi tanaman…
Sekarang kekeringan melanda, kelaparan dan kurang Gizi bagi anak terjadi di mana2, Pornografi menjadi suatu yang wajaar bukan lagi hal tabu, moral terah menurun tajam.. inikah potret surga..?? Semooga indonesia jadi benar2 Indonesia Surga di katulistiwa…
LikeLike