Sshtt…Hati-hati, ada Biblioholic di sekitarmu…


widescreen-wallpaperTerkadang tingkah manusia itu memang aneh dan misterius. Banyak hal-hal diluar nalar sering kali dilakukan makhluk bernama manusia. Mereka bisa melakukan apa saja untuk mendapatkan apa yang mereka inginkan, tentu saja berdasar pada hasrat alami mereka. Dan itulah manusia, meskipun demikian, ia tetaplah makhluk “aneh” yang unik dan istimewa. Mereka diberi kelebihan akal untuk berkreasi dan bertindak sebagai pemimpin bagi dirinya dan lingkungan. Sesuatu yang tidak dimiliki oleh makhluk ciptaan Allah yang lain. Bukan begitu?

Continue reading Sshtt…Hati-hati, ada Biblioholic di sekitarmu…

Advertisement